Back to Top
Kesehatan Parenting

5 Langkah Mudah Cara Mengatasi Gerakan Tutup Mulut (GTM) pada Anak

Raden Pedia
August 12, 2022
0 Comments
Home
Kesehatan
Parenting
5 Langkah Mudah Cara Mengatasi Gerakan Tutup Mulut (GTM) pada Anak

RADENPEDIA -  Cara mengatasi gerakan tutup mulut (GTM) pada anak dapat dengan mudah dilakukan melalui inovasi orang tua. Gerakan tutup mulut (GTM) menjadi salah satu aktivitas yang dilakukan oleh anak yang kerap kali membuat orang tua resah. Mengapa tidak, anak tidak mau makan, anak malah fokus terhadap hal lain, seperti main game, tidak mau makan nasi, dan banyak lagi lainnya. Lantas, berikut ini beberapa langkah atau cara mengatasi gerakan tutup mulut (GTM) yang efisien dapat dilakukan oleh orang tua untuk mendorong nafsu makan anaknya. Apa itu Gerakan Tutup Mulut (GTM)? Gerakan tutup mulut atau disingkat dengan nama GTM adalah aksi anak yang tidak mau makan dengan berbagai macam ekspresi yang dilakukan. Upaya melakukan gerakan tutup mulut (GTM) oleh anak bermacam-macam, seperti: Menutup mulut secara rapat-rapat Menyembur makanannya Melepehkan kembali makanan di mulut Biasanya, anak melakukan gerakan tutup mulut (GTM) karena anak bosan dengan makanan yang itu-itu saja. Di sinilah per
Read more

Blog authors

Raden Pedia
Memberikan Informasi Terkini dan Membahas Berbagai Artikel

No comments