Raden Pedia – setiap memasuki musim kemarau kesegaran buah semangka selalu hadir di tengah-tengah kita. Kandungan serat, vitamin serta mineralnya yang tinggi menjadikan buah semangka penuh nutrisi dan banyak digemari oleh masyarakat luas. Selain baik untuk kesehatan tubuh, tanaman dari keluarga Cucurbitaceae ini juga memiliki nilai ekonomis yang tinggi sekaligus mudah dibudidayakan di dataran rendah . Budidaya semangka sudah dilakukan sejak 5000 tahun yang lalu. Tepatnya di Gurun Kalahari, Afrika. Bahkan kisah panen buah semangka pada masa lampau juga diabadikan dalam bahasa Hieroglypics yang tertulis pada tembok bangunan kuno di Mesir. Setelah memasuki kawasan Mesir, tanaman ini kemudian mulai banyak dibudidayakan serta dijual di wilayah Romawi. Karena tanaman semangka mudah tumbuh di daerah mediterania yang iklimnya cukup hangat, akhirnya dalam waktu singkat tanaman semangka pun menyebar hingga ke Asia. Seperti halnya tanaman melon dan timun, tanaman semangka (Citrullus vulga
Cara Mudah Budidaya Semangka Dataran Rendah Dengan Hasil Yang Optimal
August 29, 2019
Raden Pedia – setiap memasuki musim kemarau kesegaran buah semangka selalu hadir di tengah-tengah kita. Kandungan serat, vitamin serta mineralnya yang tinggi menjadikan buah semangka penuh nutrisi dan banyak digemari oleh masyarakat luas. Selain baik untuk kesehatan tubuh, tanaman dari keluarga Cucurbitaceae ini juga memiliki nilai ekonomis yang tinggi sekaligus mudah dibudidayakan di dataran rendah . Budidaya semangka sudah dilakukan sejak 5000 tahun yang lalu. Tepatnya di Gurun Kalahari, Afrika. Bahkan kisah panen buah semangka pada masa lampau juga diabadikan dalam bahasa Hieroglypics yang tertulis pada tembok bangunan kuno di Mesir. Setelah memasuki kawasan Mesir, tanaman ini kemudian mulai banyak dibudidayakan serta dijual di wilayah Romawi. Karena tanaman semangka mudah tumbuh di daerah mediterania yang iklimnya cukup hangat, akhirnya dalam waktu singkat tanaman semangka pun menyebar hingga ke Asia. Seperti halnya tanaman melon dan timun, tanaman semangka (Citrullus vulga
Blog authors
Raden Pedia
Memberikan Informasi Terkini dan Membahas Berbagai Artikel
No comments