Back to Top
Akuntansi

DEPARTEMENTALISASI BIAYA OVERHEAD PABRIK

Raden Pedia
August 27, 2019
0 Comments
Home
Akuntansi
DEPARTEMENTALISASI BIAYA OVERHEAD PABRIK
A.       Pengertian Departementalisasi Biaya Overhead Pabrik Departementalisasi biaya overhead pabrik adalah pembagian pabrik ke dalam bagian- bagian yang disebut departemen atau pusat biaya (cost center) yang dibebani dengan biaya overhead pabrik. Dalam departementalisasi biaya overhead pabrik, tarif biaya overhead dihitung untuk setiap departemen produksi dengan dasar pembebanan yang mungkin berbeda di antara departemen- departemen produksi yang ada. Departementalisasi overhead pabrik memerlukan pembagian perusahaaan ke dalam departemen- departemen untuk memudahkan pengumpulan biaya overhead pabrik yang terjadi. Departementalisasi biaya overhead pabrik bermanfaat untuk pengendalian biaya dan ketelitian penentuan harga pokok produk. Pengendalian biaya overhead pabrik dapat lebih mudah dilakukan dengan cara menghubungkan biaya dengan pusat terjadinya, sehingga dengan demikian akan memperjelas tanggungjawab setiap biaya yang terjadi dalam departemen tertentu. B.       Langkah – langkah
Read more

Blog authors

Raden Pedia
Memberikan Informasi Terkini dan Membahas Berbagai Artikel

No comments