Periode-periode pembangunan yang dikeluarkan di Indonesia lebih banyak mengarah pada perubahan eonomi yang berpengaruh terhadap kondisi sosial kemasyarakatan. Perubahan sosial yang terjadi akibat pembangunan ekonomi,terlihat daru bergesernya struktur masyarakat yang tengah bergerak kea rah industry yang bersifat modern. Namun, masa transisi ini ternyata juga menimbulkan berbagai masalah sosial yang tidak dikehendaki dan diperhitungkan sebelumnya. Diantaranya sebagai berikut. 1. Terjadinya perubahan-perubahan nilai-nilai dan norma-norma yang terlihat dari perbedaan-perbedaan sikap dan perilaku generasi muda yang dibesarkan ditengah-tengah proses modernisasi dan gejala kehidupan perkotaan yang semakin meluas dengan generasi orang tua mereka sebelumnya. Hal ini menimblkan kesenjangan budaya yang berakibat timbulnya masalah didalam keluarga. Misalnya, bergesernya fungsi sosialisasi dalam keluarga digantikan oleh lingkungan pergaulan anak disekolah dan teman-teman sebaya, serta hubunga
Blog authors
Raden Pedia
Memberikan Informasi Terkini dan Membahas Berbagai Artikel
No comments