Back to Top
Hobby

KULIT TELUR TERNYATA BERMANFAAT AGAR MERPATI SEHAT DAN KUAT

Raden Pedia
August 29, 2019
0 Comments
Home
Hobby
KULIT TELUR TERNYATA BERMANFAAT AGAR MERPATI SEHAT DAN KUAT

Memelihara burung dengan jenis tertentu sudah merupakan hobi yang sejak dulu berkembangan menjadi gaya hidup di masyarakat. Merpati menjadi salah satu jenis burung yang banyak diperlihara oleh masyarakat yang umumnya pedesaan. Memelihara merpati tentu harus dilakukan dengan mempertimbangkan banyak hal yang salah satunya adalah makanan atau pakan yang diberikan kepada burung tersebut akan menentukan kesehatan dari burung.  terkait manfaat kulit telur untuk burung merpati melalui penjelasan di bawah ini. Kandungan Nutrisi Cangkang Atau Telur Kulit telur atau cangkang telur baik itu telur puyuh, telur ayam, telur itik, dan jenis telur lainnya yang memiliki kulit luar seringkali tidak termanfaatkan dan menjadi bahan yang pasti akan dibuang dalam proses pengolahan telur menjadi berbagai macam jenis makanan. Cangkang telur padahal dapat dimanfaatkan sebagai pakan burung yang memiliki banyak manfaat dengan kandungan nutrisi di dalam cangkang telur tersebut yang paling terbesar adalah kalsium
Read more

Blog authors

Raden Pedia
Memberikan Informasi Terkini dan Membahas Berbagai Artikel

No comments