Back to Top

Struktur Gerak

Raden Pedia
August 27, 2019
0 Comments
Home
Struktur Gerak
     Struktur Gerak Yulianti Parani setidaknya membagi gerak menjadi 10 (sepuluh) pola pengembangan. Kesepuluh pola pengembangan gerak itu adalah : 1.       Gerak sebagai akibat kesadaran dari tubuh atau anggota tubuh. Artinya, gerak yang dilakukan secara sadar karena akan membutuhkan untuk melakukan gerak itu sendiri dengan harapan meningkatkan keluwesan penggunaannya. Contoh : berjalan, melompat, berlari berjingkat. 2.       Gerak sebagai akibat kesadaran waktu dan kekuatan atau daya. Gerak-gerak yang dilakukan akan mempunyai perbedaan antara satu gerak dengan gerak lainnya. Ini disebabkan setiap gerak yang dilakukan akan berkaitan erat dengan waktu dan kekuatan. Contoh : gerak bergantian (canon). 3.       Gerak sebagai akibat kesadaran ruang. Ini berarti gerak yang dilakukan membentuk dan sekaligus mengisi ruang yang tersedia. Contoh : kedua tangan direntang kemudian berjalan atau berlari seperti menirukan pesawat terbang. 4.       Gerak sebagai akibat kesadaran pengaliran berat bad
Read more

Blog authors

Raden Pedia
Memberikan Informasi Terkini dan Membahas Berbagai Artikel

No comments